berita

    SUKOHARJO – Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) Pramuka Milenial Sukoharjo berhasil mengharumkan nama Kabupaten Sukoharjo dengan meraih Juara Harapan I dalam Lomba Film Pendek KIM tingkat Provinsi Jawa Tengah. Film berjudul “Nawasena” karya KIM Pramuka Milenial Sukoharjo mendapat apresiasi tinggi dari dewan juri. Penghargaan diserahkan langsung oleh Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Jawa […]

    SUKOHARJO – Desa Tambakboyo, Kecamatan Tawangsari, Sukoharjo kini memiliki akses jalan yang lebih baik berkat program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap IV TA. 2024. Pembangunan jalan beton sepanjang 300 meter dan talud 735 meter yang Menghubungkan Dukuh Gatel dan Dukuh Jetis resmi dimulai pada Rabu (02/10/2024). Plt. Bupati Sukoharjo, Drs. H. […]

Sukoharjo – Semangat olahraga disabilitas berkobar di Bumi Sukoharjo. Sabtu (28/9/2024) sore, Kabupaten Sukoharjo menyambut kedatangan obor api Pekan Paralimpiade Nasional (Peparnas) XVII yang akan digelar di Solo dan sekitarnya pada 6-13 Oktober mendatang. Plt Bupati Sukoharjo, Agus Santosa, menyambut langsung kedatangan obor api di Pendapa Graha Satya Praja (GSP). “Ini merupakan kebanggaan bagi kami, […]

Sukoharjo – Desa Mojorejo, Kecamatan Bendosari, Kabupaten Sukoharjo berhasil masuk dalam nominasi Anugerah Apresiasi Keterbukaan Informasi Publik 2024. Prestasi ini menjadi bukti nyata komitmen Pemerintah Kabupaten Sukoharjo dalam mendorong transparansi informasi hingga ke tingkat desa. Jumat (27/9/2024), Komisi Informasi Pusat (KIP) melakukan visitasi ke Desa Mojorejo. Kegiatan yang bertempat di Pendopo Balai Desa Mojorejo ini […]

SUKOHARJO – Dinas Sosial Kabupaten Sukoharjo menyelenggarakan Bimbingan Teknis (Bimtek) Petugas Operator Data Terkait Pendataan Yatim Piatu (YAPI) dan Disabilitas pada Senin (23/9/2024). Kegiatan yang berlangsung di Auditorium Wijaya Utama Menara Wijaya Lantai 10 ini diikuti oleh 195 peserta dari berbagai unsur perangkat daerah. Kepala Dinas Sosial Kabupaten Sukoharjo, Suparmin, S.H., M.H., dalam sambutannya menyampaikan […]

SUKOHARJO – Bupati Sukoharjo, Etik Suryani secara simbolis menyerahkan santunan kematian untuk warga miskin (gakin) yang meninggal. Penyerahan santunan diberikan kepada 3.3013 ahli waris dari 12 kecamatan yang dipusatkan di Graha PGRI, Kamis (19/9/2024). Bupati mengatakan, santunan kematian diserahkan secara utuh Rp3 juta tanpa potongan. Menurutnya, bantuan sosial uang duka atau santunan kematian merupakan wujud kepedulian […]

World Clean Up Day

September 20, 2024

SUKOHARJO – Pemerintah Kabupaten Sukoharjo turut serta dalam kegiatan World Clean Up Day (WCD) 2024 pada 20 dan 22 September 2024. Aksi bersih-bersih serentak ini melibatkan berbagai elemen masyarakat di  wilayah Kabupaten Sukoharjo. Sekretaris Daerah Kabupaten Sukoharjo, Widodo, S.H., M.H., mengapresiasi antusiasme dalam partisipasi kegiatan ini. Kegiatan WCD disambut positif dari masyarakat maupun pegawai Kabupaten […]

SUKOHARJO – Bupati Sukoharjo, Etik Suryani menyerahkan bantuan alat mesin pertanian (alsintan) pemanen padi “combine harvester” kepada tiga Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan). Penyerahan simbolis dilakukan di Lobi Kantor Bupati, Selasa (17/9/2024). Dalam kesempatan itu, Bupati Etik Suryani meminta kepada Gapoktan untuk merawat dan menjaga alsintan tersebut. Menurutnya, Gapoktan lain juga akan mendapat bantuan serupa secara bertahap. […]

  SUKOHARJO – Bupati Sukoharjo, Etik Suryani menghadiri kirab budaya dalam rangka Memperingati Hari Jadi Kartasura Ke-344 Tahun 2024. Acara tersebut, dilaksanakan pada Minggu (15/9/2024). Dalam kesempatan itu Bupati mengatakan, Hari Jadi Kartasura bukan hanya sekadar perayaan, tetapi juga merupakan momen penting untuk merefleksikan perjalanan sejarah dan budaya kota kita. Selama 344 tahun, Kartasura telah berkembang […]

Sukoharjo – PPID Kabupaten Sukoharjo melaksanakan kegiatan Penilaian Presentasi Monitoring dan Evaluasi Keterbukaan Informasi Tahun 2024 terhadap PPID Pelaksana di Ruang Rapat Wijaya 4, Gedung Menara Wijaya Lantai 9, Rabu (11/9/2024). Acara ini dihadiri oleh Sekretaris-sekretaris OPD selaku PPID Pelaksana di Kabupaten Sukoharjo dan bertujuan untuk meningkatkan transparansi dalam pelayanan informasi publik. Kegiatan yang berlangsung […]

Skip to content
Ini adalah Website PPID Kabupaten Sukoharjo, Fitur ini adalah fasilitas untuk para disabilitas
Conformance status